Advertisement

Responsive Advertisement

Pertemuan 7 - Konsep Class dan Objek

A.       POKOK BAHASAN

/*ketikkan source code di sini*/

1.       Menciptakan kelas
2.        Membuat objek dari suatu kelas
3.       Mengakses variabel dan method dari suatu kelas
4.       Kata Kunci this
5.       Penentu Akses public dan private
6.       Kata Kunci static

B.       TUJUAN BELAJAR


Setelah mempelajari materi dalam bab ini, mahasiswa diharapkan mampu:

a.       Memahami konsep class
b.       Memahami definisi objek
c.       Memahami kode program dengan konsep objek dan class

C.        DASAR TEORI


Kelas merupakan salah satu konsep fundamental pemrograman berorientasi objek. Kelas  dapat  diilustrasikan  sebagai  suatu  cetak  biru  (blue  printatau  prototipe  yang digunakan untuk menciptakan objek. Kelas bersifat abstrak, sedang objek adalah perwujudan kongkrit dari kelas.

1.     Pengertian Class


Definisi kelas terdiri atas dua komponen, yaitu deklarasi kelas dan body kelas. Deklarasi kelas adalah baris pertama di suatu kelas, dan minimal mendeklarasikan nama kelas. Sementara itu, body dideklarasikan setelah nama kelas dan berada diantara kurung kurawal.

silahkan download disini

Post a Comment

0 Comments